
5 Kelebihan Kredit Elektronik Tanpa DP yang Perlu Anda Ketahui
23 January 2023Sedang butuh dana cepat? Anda kini bisa mendapatkan dana tunai jaminan BPKB yang bisa diajukan secara online. Selain itu, persyaratannya pun mudah dengan proses pengajuan yang bisa Anda lakukan secara online. Dana yang ditawarkannya pun sangat cocok sekali untuk yang sedang membutuhkan dana cepat.
Bagi Anda yang sedang mencari platform yang cocok untuk mengajukan pinjaman dana tunai jaminan BPKB, Anda bisa langsung mengajukannya di Kreditplus. Platform produk finansial ini berada di bawah naungan PT. KB Finansia Multi Finance. Anda bisa memanfaatkannya untuk mendapatkan dana cepat dengan jaminan BPKB.
Sebelum kami jelaskan syarat dan cara pengajuannya, pertama-tama kami akan coba menjelaskan terkait kelebihannya.
1. Proses Cepat dan Mudah
Pengajuan dana cepat jaminan BPKB di sini tergolong mudah. Anda bisa mengajukannya kapan saja dan dimana saja. Proses pengajuannya bisa anda lakukan secara online melalui aplikasi maupun langsung di situs platform terkait. Dengan begitu, Anda bisa mendapatkan pinjaman dengan mudah dan cepat.
2. Limit Pinjaman Tergolong Tinggi
Pinjaman dengan jaminan BPKB menawarkan limit pinjaman yang lebih tinggi dibandingkan dengan produk KTA (Kredit Tanpa Agunan). Dengan adanya jaminan, lembaga keuangan penyedia platform akan lebih percaya kepada nasabah sehingga membuka peluang pinjaman yang lebih tinggi.
3. Menyediakan Tenor yang Lebih Panjang
Selain limit yang lebih besar, Anda juga bisa mendapatkan tenor yang lebih panjang. Tenor untuk pinjaman dengan jaminan BPKB mulai dari 5 tahun. Anda bisa memilih tenor sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan finansial.
4. Pemakaian Dana Lebih Fleksibel
Produk pinjaman yang Anda dapatkan di sini bisa digunakan untuk berbagai kebutuhan. Contohnya untuk tambahan modal usaha, biaya pendidikan, dan masih banyak kebutuhan pendanaan yang lainnya.
Untuk Anda yang berniat mengajukan pinjaman, pastikan Anda mengetahui persyaratannya. Berikut kami jelaskan apa saja persyaratan pengajuan di platform yang satu ini.
Pemohon pengajuan pinjaman harus berusia minimal 21 tahun dan maksimal 60 tahun.
Memiliki penghasilan minimal Rp1.800.000 per bulan.
Karyawan minimal yang sudah bekerja selama 1 tahun.
Wiraswasta atau pelaku usaha minimal harus menjalankan bisnis selama 2 tahun.
Fotokopi KTP.
Fotokopi KK (Kartu Keluarga).
Fotokopi PBB salah satu dari 3 tahun terakhir atau bisa juga bukti kepemilikan rumah.
Slip gaji/bukti pendapatan lainnya.
Fotokopi rekening buku tabungan 3 bulan terakhir.
Fotokopi SIUP atau bisa juga Fotokopi SKU.
Fotokopi NPWP.
Status tempat tinggal milik sendiri lama menetap maksimal 1 tahun/status milik dinas lama menetap maksimal 2 tahun
Alamat KTP boleh berbeda dengan domisili.
Membahas tentang pinjaman tidak akan bisa lepas dari suku bunga yang ditawarkan sebuah platform. Di sini,tingkat suku bunganya tergolong kompetitif. Bunganya mulai dari 2,6 persen hingga 2,99 persen per bulan.
Tingkat suku bunga tersebut berlaku untuk tenor pembiayaan satu tahun. Jika tenornya lebih lama lagi, Anda tinggal menghitungnya saja. Untuk mempermudah penghitungan, platform terkait juga sudah menggunakan kalkulator simulasi pinjaman di aplikasi maupun situs terkait.
Pastikan juga Anda membayar pinjaman sebelum jatuh tempo. Jika Anda membayarnya melampau jatuh tempo, maka akan dikenakan biaya tambahan berupa denda.
Tertarik untuk mengajukan pinjaman dana tunai jaminan BPKB? Platform yang satu ini bisa menjadi salah satu pilihan yang paling tepat untuk Anda!